Keabsahan Akta Notaris Memuat Klausula Nominee dalam Transaksi Peralihan Hak Atas Tanah Untuk Kepemilikan Tanah Orang Asing: Studi Putusan Nomor (259/PDT.G/2020/PN.GIN)
Main Article Content
Abstract
The nominee agreement involves David John Lock and Ann Lilian Lock (Plaintiffs I and II) from Australia with Anak Agung Gede Oka Yuliartha (Defendant) concerning the transfer of funds amounting to AUD 860,000 for the purchase of land and the construction of Villa Puncak Bukit in Bali. Notary Anak Agung Bagus Putrajaya is involved in the creation of the nominee agreement deed. This study focuses on the notary's accountability in addressing challenges in the practice of nominee name lending by evaluating the notary's role as a property transaction supervisor and a public official who creates nominee deeds. The ownership of land by foreigners, often resulting in the practice of nominee agreements to circumvent restrictions on land ownership by foreigners. The notary, as a party involved in the deed creation, bears responsibility in civil, criminal, and administrative aspects. Errors in the nominee agreement can lead to its cancellation and legal consequences. Therefore, the notary needs to be cautious and ensure that every agreement made complies with applicable legal requirements, especially those related to legitimate objects and causes. In the context of the relationship between parties, the nominee agreement demonstrates a reciprocal nature between the involved parties, with the fulfillment of obligations as a performance. However, the characteristics of lastgeving indicate the dominance of the grantor, which can impact the enforceability of the agreement.
Downloads
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Hak cipta :
Penulis yang mempublikasikan manuskripnya di jurnal ini menyetujui ketentuan berikut:
- Hak cipta pada setiap artikel adalah milik penulis.
- Penulis mengakui bahwa UNES Law Review berhak menjadi yang pertama menerbitkan dengan lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International (Attribution 4.0 International CC BY 4.0) .
- Penulis dapat mengirimkan artikel secara terpisah, mengatur distribusi non-eksklusif manuskrip yang telah diterbitkan dalam jurnal ini ke versi lain (misalnya, dikirim ke repositori institusi penulis, publikasi ke dalam buku, dll.), dengan mengakui bahwa manuskrip telah diterbitkan pertama kali di Jurnal UNES Law Review.
References
Cokorda Istri Ratih Dwiyanti Pemayun dan I Made Sarjana, 2021, “Tanggung Jawab Notaris Terkait Penyelundupan Hukum Dalam Hal Perjanjian Nominee,” Acta Comitas: Jurnal Hukum Kenotariatan, 6(1).
G. Supramono, 2014, Hukum Orang Asing di Indonesia, Sinar Grafika, Jakarta.
H. Salim HS., 2015, Hukum Kontak: Perjanjian, Pinjaman dan Hibah, Sinar Grafika,Jakarta, 2015,
I. G. A. Wijaya, 2019, “Kekuatan Hukum Covernote Notaris sebagai Produk Hukum Notaris.,” Acta Comitas: Jurnal Hukum Kenotariatan 4(1).
Myrna A. Safitri dan Tristam Moeliono, 2010, Hukum Agraria Dan Masyarakat Di Indonesia, HuMa, Jakarta, h.33.
Vira Prabaswara Tunggadewi, Nabila Aisha Padmasari, dan Syafrudin Prawiro Utomo, 2021,“Peran Serta Notaris Dalam Mencegah Tindak Pidana Pencucian Uang,” Jurnal Education And Development, 9(1),.