Analisis Putusan Hakim Terhadap Kasus Perlindungan Konsumen Bidang Perumahan dengan Sistem Syariah di Pengadilan Agama Bukittinggi (Studi Kasus Putusan Pengadilan Agama Bukittinggi Perkara Nomor: 604/Pdt.G/2020/PA. Bkt)
Main Article Content
Abstract
The aim of conducting research on Consumer Legal Protection in the Housing Sector in the City of Bukittinggi is as follows: 1. To find out the basic principles of Consumer Legal Protection in the Housing Sector using the Sharia System in the Event of Default by One of the Parties. 2. To find out the Judge's Decision on Consumer Legal Protection Cases in the Housing Sector with the Sharia System. In the research, the author took an empirical, descriptive, juridical approach. From the results of this research it is known that: 1. Indonesia as a country of law, legislation has provided the basis for legal protection for consumers. where the government guarantees legal certainty to protect citizens. In this case of default, the consumer as a buyer of one of the housing units has been harmed by the developer and has filed a lawsuit in the Religious Court. This is by the law where legal action can be taken if a default in the agreement occurs. the other is by filing a lawsuit in court. 2. Judge's Decision on Consumer Legal Protection Cases in the Housing Sector. In this decision, the opponent's application was rejected by the judge because he did not have proof of ownership of the land and house in the form of a certificate. However, in giving this decision, according to researchers, the judge did not give the maximum decision
Downloads
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Hak cipta :
Penulis yang mempublikasikan manuskripnya di jurnal ini menyetujui ketentuan berikut:
- Hak cipta pada setiap artikel adalah milik penulis.
- Penulis mengakui bahwa UNES Law Review berhak menjadi yang pertama menerbitkan dengan lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International (Attribution 4.0 International CC BY 4.0) .
- Penulis dapat mengirimkan artikel secara terpisah, mengatur distribusi non-eksklusif manuskrip yang telah diterbitkan dalam jurnal ini ke versi lain (misalnya, dikirim ke repositori institusi penulis, publikasi ke dalam buku, dll.), dengan mengakui bahwa manuskrip telah diterbitkan pertama kali di Jurnal UNES Law Review.
References
Dewa Gede Rudy, et.al., 2016, Buku Ajar Hukum Perlindungan Konsumen , Fakultas Hukum Universitas Udayana, Bali.
Gunawan Widjaja dan Ahmad Yani, 2000, Hukum Tentang Perlindungan Konsumen, Jakarta, PT Gramedia Pustaka Utama.
Muhamad Qustulani, 2018, Modul Mata kuliah Perlindungan Hukum & Konsumen, Tangerang, PSP Nusantara Press.
Ni Ketut Dewi Megawati, 2016 “Perspektif Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2011 Tentang Perumahan Dan Kawasan Permukiman Terhadap Perlindungan Hak Konsumen Dalam Jual Beli Rumah”, Jurnal Magister Hukum Udayana, Vol-V/No-01/Mei/2016, Jurnal Magister Hukum Udayana.
Nikolas Simanjuntak, 2009, Acara Pidana Indonesia Dalam Sirkus Hukum, Jakarta, Ghalia Indonesia.
Yahya Harahap, 1997, Beberapa Tinjauan mengenai Sistem Peradilan dan Penyelesaian Sengketa, Bandung, Citra Aditya Bakti.
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 1999, Tentang Perlindungan Konsumen
Peraturan Pemerintahan Republik Indonesia (PP RI) nomor 12 tahun 2021 tentang perubahan atas peraturan pemerintah nomor 14 tahun 2016 tentang penyelenggaraan perumahan dan kawasan permukiman
Peraturan Mahkamah Agung Republik Indonesia. Nomor 1 tahun 2016 Tentang Prosedur Mediasi di Pengadilan.
Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1989 Tentang Peradilan Agama
Undang-undang Dasar 1945
Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2006 Tentang Perubahan Atas UndangUndang Nomor 7 Tahun 1989 Tentang Peradilan Agama
Undang-Uundang Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 1999
Kitab Undang-Undang Hukum
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 30 Tahun 1999 Tentang Arbitrase Dan Alternatif Penyelesaian Sengketa.
Wikipedia Indonesia, Keadilan, http://id.wikipedia.org, Diakses pada Tanggal 16 juni 2023.
Nui, Teori Keadilan Adam Smith, http://nui-duniamahasiswa.blogspot.in, Diakses pada Tangggal 19 juni 2023.